Investasi Obligasi dan Investasi Saham? Mana Yang lebih Menguntungkan?

Daftar isi [Tampil]
Investasi Obligasi dan Investasi Saham, Mana Yang lebih Menguntungkan? - Kalian Harus tahu apa pengertian dari  Investasi Obligasi dan Investasi Saham.


Menurut pertanyaan yang sering diajukan tentang lebih untung mana antara investasi saham dan investasi obligasi?

Investasi Obligasi dan Saham:

Jawaban: Yang lebih menguntungkan adalah investasi saham, karena dalam investasi, semakin berisiko suatu investasi, maka akan semakin besar untung yang bisa diraih.

Pembahasan

Saham dan obligasi merupakan media investasi yang sama-sama menguntungkan.

Namun dalam investasi saham resiko yang akan dihadapi lebih tinggi, terlebih disaat perusahaan mengalami kebangkrutan.

Karena saham merupakan suatu bukti kepemilikan akan suatu perusahaan, maka jika perusahaan mengalami kebangrutan semua pemegang saham akan merasakannya dan juga menanggungnya.

Skema pengembalian dana yang akan didahulukan adalah pemilik saham preferen, sedangkan pemilik saham biasa hanya menunggu sisa, dan kemungkinan dana kembali sangat tipis.

Sedangkan pada Investasi Obligasi, jika perusahaan mengalami kerugian, maka akan sulit bahkan tidak akan mungkin mendapatkan dana kembali.

Oleh sebab itu, investasi dibidang obligasi tingkat likuidnya sangat rendah ditambah lagi jika ada kecurangan dalam perusahaan maka akan sedikit sulit untuk di investigasi. 

Meskipun sisi positifnya adalah investasi saham tidak akan terpengaruh terhadap inflasi.

Bagaimana? Apakah kalian paham apa yang dimaksud dengan investasi saham dan investasi Obligasi, yang paling besar resikonya maka semakin besar juga untungnya.

Salam Investasi indonesia