Baru! Maxim Meluncurkan Layanan Food dan Shop di aplikasinya
Daftar isi [Tampil]
Artinya kalian bisa menikmati layanan maxim sama seperti kalian merasakan Layanan transportasi online lainnya.
Layanan Food dan Shop ini dapat dipesan melalui aplikasi maxim customer.
Namun untuk sementara waktu ini pemesanan layanan food dan shop ini tidak jauh berbeda dengan layanan kurir.
kalian bisa nemesan food dan shop ini lalu sistem kerjanya sama saja. Customer memesan makanan atau barang lainnya dan driver membelikan dengan menggunakan uang pribadi lalu nanti uang driver akan diganti oleh Customer saat barang sudah diterima.
Kalau menurut saya ini tidak jauh berbeda dengan layanan Go shop. wajar saja karena maxim belum menyediakan Transaksi Uang Online elektronik.
Jadi hampir semua menggunakan uang tunai. hanya saja pemotongan komisi menggunakan saldo.
Bagaimana cara memesan Layanan Food dan Shop?
Cara Memesan Layanan Food dan Shop maxim
- Buka Aplikasi Customer
- Pilih Layanan bagian tengah
- Pilih Layanan Food dan Shop
- Silahkan Isi Alamat food dan tujuan pengantaran.
- Pilih Pesan
Sangat simpel dan mudah, selamat mencoba, semoga artikel review tentang layanan terbaru maxim food dan Shop ini dapat menambah wawasan kita semua.
Salam satu aspal 🙏
Post a Comment